Teluk maumere

Teluk maumere


teluk maumere
Teluk maumere
Wisata Sika atau Maumere ntt nomer tiga adalah  teluk maumere. Gugusan pulau-pulau di teluk Maumere sebanyak sembilan belas pulau. Gugusan pulau-pulau tersebut meliputi Kojadoi, Kojagete, Permaan, Pangabatang, Sukun dan Pulau Babi yang masuk di wilayah Kecamatan Alok Timur, sedangkan Pulau Kambing dan Pemana termasuk wilayah Kecamatan Alok. Teluk Maumere juga meliputi daerah Kangae, Kewapante dan sekitarnya. Taman Laut di Teluk Maumere memiliki spot-spot terumbu karang serta berbagai jenis ikan dan biota laut. Selain keindahan bawah air, pulau-pulau kecil tersebut memiliki panorama pasir putih laut yang jernih. Teluk Maumere cocok untuk selam, snorkeling dan wisata pantai.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Adat istiadat orang alor NTT

Seni tari kataga dari sumba barat (NTT)